Rabu, 18 Februari 2015

Balla' Lompoa

Assalamu'alaikum
Jappa-jappa kali ini kita akan melihat rumah adat Sulawesi Selatan, yaitu "Balla' Lompoa" yang berada di Sungguminasa, Kabupaten Gowa tentunya ^_^

Langsung saja,, chek it out
Ini dia nih, Balla' Lompoa

Balla' Lompoa di lihat dari sisi lain ^_^

Ini adalah halaman depan dari Balla' Lompoa Instana Tamalate



Di samping Balla' Lompoa, terdapat museum yang terdapat banyak benda-benda budaya bersejarah Makassar

Ini tampak sisi depan


Halaman depan yang luas biasanya digunakan oleh anak-anak muda untuk nongkrong, atau main bola
sering kali juga di gunakan sebagai pemandangan foto prawed looh


Ini dia nih, museum Balla' Lompoa

Sayang banget musiumnya hanya terbuka pada waktu-waktu tertentu,, jadi gak bisa masuk deh,,

Nih,, beberapa kereta yang terdapat di bawah museum,, mmm... mungkin ini sejenis kereta kuda atau becak kali yaa, yang digunakan masyarakat Makassar dulu untuk bepergian ^_^

Ok deh sari'battang,, sampai jumpa di jappa-jappa berikutnyaa ya ^_^



Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda